Jumat, 05 November 2010

TUGAS ETIKA PROFESI AKUNTANSI

Pengertian ETIKA:
1. ilmu tentang apa yang baik dan apa yang buruk dan tentang hak dan kewajiban moral (akhlak)
2. nilai dan norma moral yang menjadi pegangan bagi seseorang atau suatu kelompok dalam mengatur tingkah lakunya

Contoh ETIKA:
1. Dilarang mengambil barang milik orang lain tanpa izin karena mengambil barang milik orang lain tanpa izin
2. Dilarang buang angin sembarangan
3. Ketika makan tidak boleh berbicara banyak
4. Ketika berkunjung kerumah orang lain harus permisi/memberi salam
5. Dilarang meludah sembarangan

Contoh ETIKET:
1. Menyerahkan/memberi barang kepada orang harus menggunakan tangan kanan
2. Mencium tangan orang tua sebelum/sesudah pergi
3. Mengucap salam ketika bertamu
4. Tidak meletakan kaki di atas meja
5. Tidak bicara kasar pada orang yang lebih tua

Pendapat tentang filsafat UTILITARISME:
1. Setuju, klasifikasi kejahatan seharusnya didasarkan atas kesusahan/penderitaan para korbannya.
2. Setuju, kodratnya manusia memang menghindari ketidaksenangan dan mencari kesenangan
3. Setuju, karma tingkah laku manusia terarah pada kebahagiaan, maka suatu perbuatan dinilai baik atau buruk berdasarkan pengaruhnya terhadap kebahagiaan.
4. Setuju, moralitas suatu tindakan harus ditentukan dengan menimbang kegunaannya untuk mencapai suatu kebahagiaan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar